Article Detail

Hari Studi Guru (HSG) KB-TK Tarakanita Gading Serpong

Pada hari Sabtu, tanggal 14 Desember 2019, pukul 07.00 WIB - 13.00 WIB. bertempat di ruang kelas TK telah dilaksanakan Hari Studi Guru (HSG) KB-TK Tarakanita Gading Serpong, kegiatan HSG ini dimulai dengan kegiatan senam bersama di Lobby Sekolah.

Kegiatan HSG diikuti 12 peserta dan diisi oleh pemateri :
1. Ibu Maria Huka Koban  dengan materi Learning Community "PTK" Efektivitas pemberian negative dan positive reinforcement untuk meingkatkan tanggung jawab anak TK A dalam mewarnai gambar.
2. Ibu Elisabeth Lentera Ayu Deo dengan materi Gentle Discipline
3. Bapak L. Teguh Walyanto dengan materi Dasar-dasar bermain drama atau praktik
4. Herlina Ana Dwi P dengan materi Sharing penguatan kepala sekolah

HSG ini didampingi oleh Ibu Yulita Rintyasrini, M. Pd. selaku kepala bagian personlia.



Hari Studi Guru (HSG) KB-TK Tarakanita Gading Serpong 18 Januari 2020

Pada hari Sabtu, tanggal 18 Januari 2020, pukul 07.00 WIB - 13.00 WIB. bertempat di ruang kelas TK telah dilaksanakan Hari Studi Guru (HSG) KB-TK Tarakanita Gading Serpong, kegiatan HSG ini dimulai dengan kegiatan senam bersama di dalam kelas A2.

Kegiatan HSG diikuti 11 peserta dan diisi oleh pemateri :
1. Ibu Cicilia Dewi Wulandari dengan materi PTK Peningkatan Kemampuan Sosial Emosional melalui metode bercerita dengan media boneka wayang pada kelompok A TK Tarakanita Gading Serpong
2. Ibu Aloisia Joane Christiyanti dengan materi Macam-macam permaianan dalam mengembangkan fisik motorik dan fokus siswa
3. Herlina Ana Dwi P dengan materi Bedah buku : Mendidik anak zaman ini mudah lho...

HSG ini didampingi oleh Ibu Anna Katriyani dari Staf bagian Pendidikan.



Hari Studi Guru (HSG) KB-TK Tarakanita Gading Serpong 29 Februari 2020

Pada hari ini Sabtu, tanggal 29 Februari 2020, pukul 07.00 WIB - 13.00 WIB. bertempat di ruang kelas b2 telah dilaksanakan

Hari Studi Guru (HSG) KB-TK Tarakanita Gading Serpong.

Kegiatan HSG diikuti 21 peserta dan diisi oleh pemateri :
1. Ibu Caecilia Panti Widayati dengan materi "Upaya Meningkatkan Bilangan dan Berhitung dengan menggunakan Kartu Angga di

kelompok A TK Tarakanita Gading Serpong Tangerang"
2. Ibu Maria Hari Nugraheni, S.Pd. dengan materi Kompetensi Guru Kreasi dari Origami
3. Ibu Herlina Ana Dwi P dengan materi Kompetensi Guru "Permainan Edukatif"
4. Bapak V. Bagus Riswanto W. dengan materi "PTK" Upaya Meningkatkan Kedisiplinan Siswa dalam Berbaris Menggunakan Media

Kartu Angka di Kelompok TK A Tarakanita Gading Serpong.
5. Bapak L. Teguh Walyanto dengan materi "Manfaat Senam Jari dan Senam Brain Gym, Ayo Senam biar sehat.
6. Ibu Herlina Ana Dwi P dan Cicilia Agnes Retnowati dengan materi Sharing PTK

Kegiatan HSG ini didampingi oleh Ibu Purna Shanti Utami selaku Staf Bagian Umum.



Comments
  • there are no comments yet
Leave a comment