news

Workshop Sistem, Prosedur Keuangan, Sistem GLME, dan Pungutan Siswa
Pertemuan Bagian Keuangan Wilayah Tangerang dilaksanakan Selasa, 17 Juli 2018, yang dihadiri Kepala Sekolah dan Tata Usaha bagian Keuangan berjumlah 20 peserta.  Bertempat di  Ruang Conviction Kantor Wilayah Tangerang. Pertemuan dimulai pukul 09.00 WIB. Dalam pengantarnya Sr. Yudith. CB., menyampaikan Spiritualitas Keuangan, serta mengajak karyawan untuk efisiensi biaya dan efektivitas kerja dengan cara control cash flow secara ketat, gaya hidup yang lebih sederhana, dan siap alih profesi.
read more
Finalisasi Desain Pembelajaran Kurikulum Cc5+ Tarakanita
Rabu (18/7) Jumat (20/7) bertempat di sekolah Tarakanita Citra Raya, tepatnya di SMP Tarakanita Citra Raya, Tim Kurikulum Cc5+ jenjang SD kembali mengolah dan mempersiapkan penerapan Kurilulum Cc5+ untuk tahap selanjutnya yaitu kelas 2 dan 5.
read more
Pelatihan Pelayanan Prima untuk meningkatkan profesionalitas, mampu memberikan pelayanan sesuai kebutuhan dan/atau bahkan melampaui harapan
Mengingat betapa pentingnya sebuah kualitas pelayanan, serta maraknya persaingan yang menuntut kualitas, Yayasan Tarakanita merasa perlu menerapkan pelayanan yang prima kepada Costumer dan menjadikan prioritas, baik berkaitan dengan peran dan tugas karyawan maupun teknik berkomunikasi yang sehat sehingga kesulitan-kesulitan dalam mengupayakan pelayanan prima dapat diatasi dengan baik. Yayasan Tarakanita memiliki komitmen yang tinggi untuk memberikan pelayanan sepenuh hati yang bersumber dari semangat pendiri yaitu Bunda Elisabeth Gruyters. Dasar Pelayanan Prima mencakup beberapa hal antara lain penampilan karyawan, sikap tubuh, berkomunikasi : menerima tamu, bertelpon, sikap guru mengajar, serta standar pengelolaan area kerja. (Sumber : Tim Pelayanan Prima Yayasan Tarakanita – Kantor Pusat. 2011. Panduan Dasar Pelayanan Prima Yayasan Tarakanita. Jakarta : Biro Personalia Kantor Pusat Yayasan Tarakanita). Oleh karena itu, Yayasan Tarakanita Wilayah Tangerang menyelenggarakan pelatihan  pelayanan prima untuk karyawan, dengan peserta pelatihan berdasarkan Rencana Pengembangan Individu (RPI) tahun 2017/2018.
read more
Pembinaan dan penyegaran Satpam
Pembinaan dan penyegaran Satpam Wilayah Tangerang dilaksanakan pada hari Sabtu-Minggu, 5-6 Mei 2018. Hari pertama berlangsung dari pukul 07.30 – 15.00 Wib. Dan hari kedua dari pukul 07.00-16.00 Wib. Bertempat di SMA Tarakanita Gading Serpong, Tangerang.
read more
Pengoptimalan Media Elektronik dalam Proses Pembelajaran
Yayasan Tarakanita Kantor Wilayah Tangerang mengucapkan terima kasih kepada Manajemen Seiko Epson Corporation (SEC) yang telah berkunjung di SMP Tarakanita Citra Raya pada hari Rabu, tanggal 25 April 2018 pukul 15.00-17.00 WIB.

Perwakilan dari Manajemen Seiko Epson Corporation dihadiri oleh :
1. Epson Seiko Corporation (Head Office)
    a. Mr. Akatsuka Yuhei
    b. Mr. Kobaayashi Tsukasa
    c. Mr. Nakamura Akiyoshi
read more